"Catatanku"
Sering kali aku menangis tak tertahankan lagi...
Meracau tanpa hirau...
Bergeming tanpa hening...
Anak Adam meratapi hidupnya nan kelabu...
Seperti inikah hidup..?
Mungkin bayi takkan menangis saat ia lahir,
Jikalau saat itu dia tahu bahwa dunia tak semulus yang dikira,
Coba... uji... pasti datang silih berganti,
Kaya adalah ujian...
Miskin apalagi...?
Tampan cantik ujian...
Kumal kusam apalagi...
Sampai ku dengar seseorang berucap...
"Manusia adalah makhluk sosial...
"Saling berhubungan...
"Saling mengenal....
"dan Saling menjatuhkan....
Jika sudah seperti ini apa kita mau demo pada SURATAN..???
Punya apa kamu akan menentang...???
Manusia terlahir di bekali Hati, Naluri, Nurani, dan Akal.
Mereka saling berpaut dan hanya berselisih tipis...
Hati kecil itu takkakn penah salah
dan takkan pnah membohongi diri kita sendiri
Hati pasti akan mengatakan yang menurutnya baik...
namun jika kamu menyalahinya itulah yang kita tau dengan Ragu-ragu
dan ragu-ragu bukanlah sifat hati....tapi itu nafsu,
Akal kita berada dalam otak..
dan Otak kita hanya tau IYA dan TIDAK
dia akan kerja otomatis....
Tidak ada komentar:
Posting Komentar